Announcement

Pendaftaran Ujian SAP Online Februari 2023

Selamat siang, Sobat LPAM!

Siapa nih yang pusing liburan tapi gapunya kegiatan?? 

Daripada liburan kalian hanya scroll Tik-Tok, yuk ikut sertifikasi favorit kalian nih~

Mimin udh bukain sesi malam sesuai dengan request kalian loh! 

Cuss langsung aja daftarkan diri kalian sebelum kehabisan karena

*Pendaftaran Ujian Sertifikasi SAP Februari 2023* TELAH DIBUKA!! 

Sertifikasi FASAP ini adalah salah satu program sertifikasi yang WAJIB untuk diikuti semua mahasiswa Akuntansi di TSM loh Sobat LPAM, sebagai syarat untuk mendaftar sidang skripsi nanti!!

Tipe ujian yang kali ini dibuka adalah :

Financial Accounting SAP (FASAP)

Management Accounting SAP (MASAP)

Biaya Test: Rp. 930.000

Periode Pendaftaran: 3 -8 Februari

FASAP A

Simulasi        : 22 Februari pkl 18.30 – 19.30

Ujian             : 23 Februari pkl 18.30 – 20.30

FASAP B

Simulasi        : 24 Februari pkl 10.00 – 11.00

Ujian             : 25 Februari pkl 10.00 – 12.00

MASAP C

Simulasi        : 24 Februari pkl 13.00 – 14.00

Ujian             : 25 Februari pkl 13.00 – 15.00

Prasyarat: Mahasiswa aktif TSM yang saat ini Telah LULUS dengan minimal nilai D mata kuliah Financial Accounting SAP atau Management Accounting SAP

LIMITED SLOT ONLY SEGERA DAFTAR MELALUI SIMATRIS DI BAGIAN KEGIATAN -> SERTIFIKASI, Langsung Klik DAFTAR yuk!! 

Tata cara pendaftaran melalui simatris sudah diumumkan di postingan sebelumnya! Mohon diperhatikan yahh sobat LPAM!

Good luck sobat LPAM! 

———————————————

Lembaga Pengembangan Akuntansi dan Manajemen (LPAM) Trisakti School of Management

 

For further information, kindly reach us through:

Line: https://lin.ee/wzBCCx9 (@654dbyps)

Instagram: @lpamtsm (via DM)

WhatsApp:

081211119142 (Jakarta)

081211119143 (Bekasi)