Bahasa :
e-Brochure
Sertifikat Akreditasi

November, 2022

23Nov(Nov 23)09:3024(Nov 24)10:30MARK YOUR CALENDARPENGENALAN DAN PELATIHAN SITASI KARYA ILMIAH MENGGUNAKAN APLIKASI MENDELEY09:30 - 10:30 (24) Acara sedang berlangsung

Detail Acara

Pengenalan dan Pelatihan Sitasi Karya Ilmiah Menggunakan Aplikasi Mendeley untuk mahasiswa Jurusan Akuntansi dan Manajemen yang sedang mengambil mata kuliah skripsi dan mata kuliah Seminar Penelitian / Metodologi Penelitian Lanjutan 

Pelaksanaan:

  • Yang sedang mengambil mata kuliah skripsi: 16 atau 17 November 2022
  • Yang Sedang mengambil mata kuliah Seminar Penelitian/ Metode Penelitian Lanjutan: 23 atau 24 November 2022

Untuk mahasiswa yang akan mengikuti wajib mengisi link registrasi :
https://bit.ly/3UgaQBS 

Informasi pendaftaran:
Administrasi Jurusan – 0819 0881 7149

 

more

Waktu

23 (Rabu) 09:30 - 24 (Kamis) 10:30

Sidebar
X
X